Bukan
masalah websitemu berbayar atau gratis
lalu menjadikan orang percaya kepadamu
.
Bukan
pula masalah kau orang terpandang,
terkenal, ber-uang, dan segalanya
kemudian menjadikan
orang percaya kepadamu.
Lalu
menempatkan posisi orang yang kekurangan
sebagai
orang yang tak patut dipercaya